Laman

Rabu, 24 Maret 2010

Tips OL plurk di hp......


Belakangan ini Plurk menjadi trend jaringan sosial selain Facebook dan twitter. Kelebihan Plurk salah satunya adalah emot, "Karma" sebagai nilai plurker atas aktif tidaknya, dan time-line yang lebih dimodif. Selain itu plurk dapat dibuka di hp dengan linknya:
http://www.plurk.com/m

Tapi, Plurk di hp tidak bisa menyisipkan emot. Dan oleh karena itu, jika sedang ol di hp emot harus disisipkan secara manual ke dalam box teks jika ingin menampilkan emot. Berikut kombinasi2 emot secara manual:

Kombinasi Jenis2 Emot di Plurk:
set biasa:

:-)) :-) :-D (LOL) :-P (woot) ;-) :-o X-( :-( :'-( :-& (K) (angry) (annoyed) (wave) B-) (cozy) (sick) (: (goodluck) (griltongue) (mmm) (hungry) (music) (tears) (tongue) (unsure) (highfive) (dance) (blush)

set ekstra:

(doh) (brokenheart) (drinking) (girlkiss) (rofl) (money) (rock) (nottalking) (party) (sleeping) (thinking) (bringit) (worship) (applause) (gym) (heart) (devil) (lmao) (banana_cool) (banana_rock) (evil_grin) (headspin) (heart_beat) (ninja) (haha) (evilsmirk) (eyeroll)

Cat: 
1. Emot set diasa adalah emot untuk karma < 40
2. Klo yang set ekstra untuk karma > 40 dan sebagian >80
3. Emot2 yang di atas baru emot karma s.d. 80 dan belum termasuk emot jika mengajak 10 teman.
4. Emot2 yang diatas, sesuai dengan urutan emot di plurk (dekstop) apabila sedang ingin menyisipkan emot

Contoh penyisipan: "Aku lagi marah.... (angry)" maka di time-line muncul "Aku lagi marah.... *dengan emot marah, maklum pemula blom bisa sisip gambar* "
Jika tidak bisa, kemungkinan ada kesalahan dalam kombinasi emot (perhatikan juga besar kecil dan "_" ) atau juga karena karma masih kecil, sehingga emot untuk karma tinggi tidak dapat di gunakan.

Sebenarnya cara ini dapat dicari dengan mudah, yaitu dengan cara:
  1. Sign in plurk di komputer
  2. Klik salah satu emot dalam box emot di plurk. Terserah yg mana.
  3. Perhatikan kata/kombinasi emot yang muncul di dalam text box. Cat: "( ) _ " termasuk kombiasi emot.
  4. Hapalkan. *catet juga gak ap2*
Mudah2-an ini bisa bermanfaat.....
Bila ada yang ingin menambahkan kombinasi emot yg karmanya 100 atau yg lainnya, silahkan coment. Dan yang mau comment di persilahkan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar